Umpan Ikan Mas Cuaca Mendung Terbaik Dan Ampuh

4:52 AM by
Umpan Ikan Mas Cuaca Mendung Terbaik Dan Ampuh - Hallo sahabat Umpan Mancing Mania, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Umpan Ikan Mas Cuaca Mendung Terbaik Dan Ampuh, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Umpan Ikan, Artikel Umpan Ikan Mas, Artikel umpan ikan mas harian, Artikel umpan ikan mas musim hujan, Artikel umpan ikan mas super, Artikel umpan mancing ikan mas cuaca hujan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Baca juga :


Umpan Ikan Mas Cuaca Mendung Terbaik Dan Ampuh

umpan ikan mas cuaca mendungDalam kaitannya dengan hobi memancing ikan, pastinya selalu ada kelemahan seperti ikan yang sulit dipancing maupun umpan yang digunakan tidak jitu dan kurang ampuh. Terlebih jika kita memancing ikan mas, pastinya kesulitan yang akan kita dapat. Maka dari itu dibutuhkan beberapa resep umpan ikan mas yang terbaik agar si ikan mas dapat ditangkap dengan mudah. Namun cuaca serta kondisi juga harus diperhatikan saat memancing ikan mas agar nantinya si ikan mas dapat menyambar umpan anda dengan cepat. Jika saat cuaca mendung anda memutuskan akan memancing, maka anda harus memperhatikan apakah hujan atau tidak. Anda boleh memancing namun saat cuaca mendung saja dan tidak hujan, jika cuaca mendung dan hujan maka anda tidak diperbolehkan memancing karena si ikan mas tidak akan muncul di permukaan air. Berikut ini akan dijelaskan mengenai umpan ikan mas cuaca mendung terbaik dan ampuh. Berikut penjelasannya.

1. Hal pertama yang harus anda lakukan dalam membuat umpan ikan mas cuaca mendung yaitu anda harus menyiapkan bahan pembuat adonan umpan ikan seperti kuning telor bebek atau ayam, pellet cacing, tepung roti atau tepung ketan, potongan keju, ikan teri, dan telor semut atau kroto.

2. Setelah bahan pembuat adonan umpan ikan terkumpul, maka anda harus mencampur jadi satu ke dalam wadah yang sudah disediakan. Aduk dan campur hingga rata dan mengenyal.

3. Setelah itu masukkan adonan bahan umpan ikan tersebut ke dalam plastik pembungkus untuk dikukus atau direbus agar matang dan lebih kenyal.

4. Setelah bahan umpan adonan matang, lalu tiriskan dan potong kecil-kecil menjadi beberapa bagian lalu bentuk bulat-bulat kecil seukuran kail dan pelampung pada alat pancing.

5. Umpan ikan mas cuaca mendung sudah bisa digunakan untuk memancing.

6. Jika umpan tersebut masih tersisa, anda bisa menyimpannya ke dalam kulkas di rumah anda.

7. Gunakan alat pancing yang kuat dan berkualitas agar bisa memancing ikan mas dengan banyak.

Dengan umpan ikan mas cuaca mendung yang sudah dijelaskan di atas dapat dijamin jika si ikan mas dapat ditangkap walaupun cuaca dan kondisi mendung atau tidak terlalu baik. Namun anda harus bersabar dan berkonsentrasi dalam memancing ikan mas karena si ikan mas tergolong agresif dan sulit untuk dipancing.

Demikianlah Artikel

Umpan Ikan Mas Cuaca Mendung Terbaik Dan Ampuh

Sekian dari kami, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

0 komentar:

Post a Comment